Resep Mie Kuah Susu Ramen

Cara membuat Mie Kuah Susu Ramen yang sederhana dan enak dengan menu Resep Masakan Rumahan yang super simple plus cepat mudah untuk pemula. Apakah kamu mau tahu resep cara menyajikan hidangan rumahan dari olahan Mie Kuah Susu Ramen yang enak dan sederhana juga murah?


Resep Mie Kuah Susu Ramen

Masak apa hari ini? Jika saat ini kamu sedang ingin membuat Mie Kuah Susu Ramen. Resep Masakan Rumahan kali ini akan memandu secara lengkap, memasak Resep Masakan Rumahan dengan mudah, tapi tenang saja untuk tutorial cara masak Resep Masakan Rumahan yang akan dijelaskan ini pastinya tidak kalah enak. Jadi, kamu siapkan bahan-bahanya dibawah ini ya.


Bahan-Bahan yang Dibutuhkan
  • Mie siap rebus
  • Air bersih secukupnya
  • Minyak goreng
  • Susu sapi (500 ml)
  • Daging sapi sukiyaki (500 gram)
  • Telur (2 buah)
  • Nori
  • Jamur shimeji
  • Jamur shitake
  • Narutomaki
  • Bawang putih (2 siung)
  • Daun bawang (2 buah)
  • Bawang bombay (1 siung)
  • Cabai rawit (sesuai selera)
  • Kecap asin (1 sdm)
  • Saus tiram (1 sdm)
  • Kaldu sapi bubuk (1 sdm)
  • Lada hitam (sesuai selera)
  • Gula (1 sdt)
  • Garam (2 sdt)

Cara Membuat
  1. Pertama-tama cuci terlebih dulu bahan yang perlu Anda bersihkan seperti daging, jamur, bawang putih dan bawang bombay, daun bawang, serta cabai rawit.
  2. Masukkan air bersih ke dalam panci lalu tunggu hingga matang. Kemudian rebus telur kurang lebih selama 6 menit, lalu angkat bila selesai. Sekarang siapkan mangkuk berisi es batu, dan diamkan telur tadi didalamnya, proses ini berguna untuk menurunkan suhu telur dan menghentikan pematangannya. Tetapi bila Anda kurang menyukai telur setengah matang, maka  lewati saja langkah ini dan rebus telur selama 10 menit.
  3. Ganti air di dalam panci jika Anda sudah selesai merebus telur, kini rebuslah daging sukiyaki selama 40 menit. Bila daging sudah matang matikan saja api kompor, namun  jangan membuang airnya karena akan digunakan sebagai kuah kaldu untuk ramen.
  4. Langkah selanjutnya potong daun bawang dengan ukuran agak panjang, kemudian cincang bawang putih sampai halus.
  5. Panaskan minyak untuk membuat bumbu marinasi, masukkan semua bahan yang sudah Anda cincang lalu tambahkan kecap asin, gula, garam, dan lada hitam. Kemudian tumis semua bahan dengan dengan api sedang dan oseng terus sampai tercium bau harum.
  6. Pindahkan bumbu marinasi ke dalam mangkuk yang berukuran agak besar, kemudian masukkan telur dan daging sukiyaki yang sudah direbus ke dalamnya. Aduk-aduk bumbu dan bahan sampai merata kemudian biarkan selama 30 menit agar meresap.
  7. Kini saatnya mengolah jamur dan daging sukiyaki. Panaskan minyak, kemudian tumis bawang putih, bawang bombay, daun bawang, dan cabai bersama  dengan daging dan jamur. Masukkan juga kecap asin dan saus tiram sebagai penyedap rasa.
  8. Apabila daging sapi dan jamur sudah berubah warna menjadi kecokelatan kini masukkan susu dan kaldu sapi secara perlahan sambil terus mengaduknya. Tambahkan juga gula, garam, dan kaldu sapi bubuk supaya rasa kuah semakin mantab. Aduk kuah selama 10 menit lalu kecilkan api.
  9. Masak air di tempat yang berbeda dan rebus mie selama 3 menit. Jika mie sudah matang angkat dan pindahkan ke dalam kuah yang telah Anda buat. Aduk sebentar supaya mie menyatu dengan bumbu kuah, kemudian matikan api dan mie kuah susu ramen sudah siap dihidangkan.
  10.  Supaya lebih nikmat hidangkan ramen dengan irisan narutomaki dan hiasi dengan nori.

Tips Membuat Mie Kuah Susu Ramen
  • Menggunakan bahan-bahan oriental khas jepang akan membuat cita rasa ramen lebih otentik. Akan tetapi jika kesulitan dalam mencari bahan, Anda bisa menggantinya sesuai dengan selera lidah Anda.
  • Jangan gunakan susu kental manis pada kuah mie, karena jenis susu ini menggandung banyak gula dan bisa membuat rasa kuah terlalu manis.

Lihat juga "10 Resep Masakan Rumahan Enak dan Mudah.




    Simak berbagai metode resep praktis cara membuat Resep Masakan Rumahan yang mudah serta enak ini, dan sajian sedap dari Mie Kuah Susu Ramen sederhana ini enak simple dan lezat menggugah selera lidah untuk bergoyang.


    Resep Mie Kuah Susu Ramen adalah salah satu menu Resep Masakan Rumahan empuk dan bumbu meresap pilihan zona resep masakan praktis sehari hari yang sederhana murah dan hemat tapi enak. Hidangkan menu sajian rumahan "Resep Masakan Rumahan" yang sederhana ini, untuk keluarga tercinta di rumah.

    Resep Masakan Rumahan adalah salah satu makanan yang punya cita rasa bikin nagih, tidak sedikit yang gemar mengolah menu Resep Masakan Rumahan yang enak, empuk dan gurih. Mau tahu bagaimana resep Resep Masakan Rumahan dan cara membuatnya? Yuk, cobain cara membuat Mie Kuah Susu Ramen sederhana seperti zona resep masakan rangkum diatas.
    Telah selesai dibagikan buat kamu resep Mie Kuah Susu Ramen dan cara membuatnya. Semoga bermanfaat dan silahkan di coba Resep Masakan Rumahan yang lezat murah dan hemat di atas.

    Ketahuilah, kamu adalah Master Chef Handal yang setiap hari membuat masakan untuk keluarga tercinta, dan Resep Masakan Rumahan yakin bahwa kamu akan dengan mudah membuat hidangan Resep Masakan Rumahan ini di rumah.

    Dan bukan hal yang sulit juga bagi kamu untuk membagikan artiel ini ke teman-teman Anda di sosial media.

    Jika tidak keberatan mohon bagikan artikel Resep Masakan Rumahan dan cara membuatnya ini ke media sosial kamu, beri tahu mereka bahwa kamu adalah Master Chef hebat!

    Silahkan bagikan ke: